Cara menampilkan foto profil di chat FB
Cara Mudah Menampilkan Foto Profil Di Chat FacebookFacebook merupakan salah satu situs jejaring sosial yang paling populer di dunia saat ini. Maka tidaklah mengherankan klaw banyak trik facebook banyak yang bermunculan, baik itu tips yang menggunakan software tertentu atapun tips yang hanya menggunkan kode - kode biasa.
Sesuai dengan judul postingan kali ini "Cara Mudah Menampilkan Foto Profil Di Chat Facebook", kali ini Max's Blog bakalan share cara memunculkan foto profil kita atau orang lain di dalam chat facebook. Siapa tahu aja sobat blogger bosan dengan smiley facebook yang ada sekarang.
Gak usah panjang lebar lagi, buat sobat blogger yang kepengen nampilin foto profilnya atau foto profil orang lain di dalam chat facebook, silahkan perhatikan baik - baik cara dibawah ini.
ini dia langkah - langkahnya sob :
- Login dulu ke akun Facebook sobat blogger.
- Kemudian, Cari tahu ID Facebook anda atau teman facebook anda yang foto profilnya akan anda tampilkan dalam chat. Silahkan buka profil anda atau orang lain dan silahkan lihat ID Facebooknya. Contoh: http://www.facebook.com/tishaga(Yang berwarna merah adalah ID facebook orang tersebut). Lihat gambar dibawah ini untuk lebih jelasnya :
- Jika Sudah mengetahu ID facebook yang foto profilnya anda akan tampilan di chat, silahkan masukkan didalam chat dengan format seperti ini [[ID Facebook]] dan kemudian tekan Enter. Contohnya seperti dibawah ini :
Itulah cara singkat untuk menampilkan foto profil kita dan orang lain dalam chat facebook. semoga bermanfaat buat sobat blogger sekalian :D :D
Add to Cart
0 komentar:
Posting Komentar